Mitos, Makan nanas saat hamil sebabkan keguguran

  • Post by Diary Bunda
  • Aug 26, 2019

Mitos, Makan nanas saat hamil sebabkan keguguran

Ini hanya mitos. Hingga kini belum ada bukti ilmiah yang menunjukkan bahwa  konsumsi nanas saat hamil berbahaya. Hanya saja, perlu dicatat. Ibu hamil harus membatasi konsumsi nanas selama kehamilan agar dampak buruk dari konsumsi nanas dapat terhindarkan. Sebab jika dikonsumsi sewajarnya,  nanas membawa berbagai macam manfaat bagi kesehatan. Hal ini karena dalam nanas terkandung berbagai macam nutrisi penting mulai dari vitamin C, vitamin A, kalsium, zat besi, betakaroten, kalium, folat, hingga vitamin B-6.

Oleh : Rahma

LATEST POST
  • Post By Diary Bunda
  • Mar 19, 2019
dr. Cepi Teguh Pramayadi, Sp. OG
  • Post By Diary Bunda
  • Mar 19, 2019
dr. Fatimah Hidayati, Sp.A
  • Post By Diary Bunda
  • Mar 19, 2019
dr. Linda Lestari, Sp.OG